Contact center yang baik dapat membuat usaha bisnismu menjadi lebih maju? Ramadan merupakan bulan yang suci bagi seluruh umat muslim di dunia, terutama di Indonesia itu sendiri. Berpuasa merupakan ibadah yang dilakukan setahun sekali selama satu bulan oleh pemeluk agama islam. Di bulan yang penuh berkah ini lah menjadi saat yang tepat bagi seluruh umat saling berbagi dan menyediakan hidangan yang nikmat untuk berbuka.
Banyak sekali pengusaha kecil yang menjual makanan atau hidangan untuk berbuka. Pastinya momen tersebut sudah tidak asing lagi terjadi saat bulan Ramadan. Kerap kali hal tersebut menjadi peluang bagi pengusaha kecil yang memiliki bisnis makanan dan minuman untuk mengembangkan usahanya dalam menyajikan takjil atau hidangan untuk berbuka. Hal tersebut lah yang melahirkan kompetitor atau pesaing itu sendiri. Sebagai sebuah pengusaha yang menjalankan bisnis pastinya akan terus ingin mengembangkan usahanya. Dari segi promosi seperti dalam media sosial bagaimana membuat iklan yang baik, sampai menjaga komunikasi kepada customer dengan baik. Memiliki contact center yang baik merupakan salah satu cara yang bisa dilakukan oleh pengusaha dalam menjaga komunikasinya dengan customer.
Baca Juga: Mengenal Campaign Management System dalam Contact Center
Kemajuan teknologi juga melahirkan berbagai media komunikasi untuk berbagai kalangan berkomunikasi. Hal ini juga menjadi media bagi pengusaha dalam mempromosikan dan berkomunkasi kepada pelanggan. Pastinya seorang pengusaha tidak bisa berkomunikasi dengan jumlah pelanggan banyak dalam waktu bersamaan, maka dari itu dalam komunikasinya pengusaha membutuhkan contact center sebagai pihak utama atau prantara bagi pengusaha dalam berinteraksi dengan pelanggan.
Jenis-Jenis Interaksi Customer yang Biasa Ditemukan Contact Center
Setiap kebutuhan dan kepuasan setiap pelanggan pastinya berbeda. Apa yang menjadi ekspetasi baik dari setiap customer dengan jasa atau produk yang dijual dan ditawarkan oleh seorang pengusaha bisa saja menjadi realita yang buruk bagi customer tersebut. Maka dari itu sudah tidak heran seorang pengusaha mendapatkan berbagai jenis interaksi dari customer, terutama pada contact center.
-
Pujian
Customer yang merasa puas dengan apa yang didapatkan pada suatu hal yang dia beli pastinya melahirkan rasa senang. Rasa senang dan puas tersebut berasal dari seorang pengusaha yang telah menjual produk yang baik baginya, dari situ lah individu tersebut akan memuji. Secara tidak langsung hal ini dapat menjadi hal baik bagi para pengusaha karena pujian dari seorang customer yang dituliskan pada media sosial dapat menarik perhatian pelanggan lain.
-
Cacian
Tidak salah lagi apabila seseorang mendapatkan sesuai yang tidak diinginkan. Hal ini suatu hal yang terbiasa bagi pengusaha yang di mana mereka menjual jasa dan produk kepada seseorang yang bahkan pengusaha tersebut tidak bisa mengontrol rasa kepuasan dari customer itu sendiri. Maka dari itu cacian dari seorang customer pastinya hadir di sela-sela pujian dari customer lain. Hal ini harus dapat dikendalikan kembali oleh seorang pengusaha agar usaha atau bisnis mereka tidak memiliki citra yang buruk atau kurang baik.
-
Komplain
Suatu barang yang telah dipesan pada saat sampai kepada customer terkadang tidak sesuai dengan apa yang dipesan, atau suatu barang mengalami kerusakan. Hal tersebut mejadi hak bagi customer untuk mengjukan komplain. Di saat ini lah seorang pengusaha diharuskan memberikan solusi seperti menukar dengan barang yang baru menggantinya dengan yang lain.
Baca Juga: Meningkatkan Customer Experience Dengan Inbound Contact Center
Contact Center yang Baik Dapat Memuaskan Customer
Sebagai prantara pastinya contact center menjadi kunci utama bagi pengusaha dalam mempertahankan usahanya melalui sebuah komunkasi dengan para customer. Hal tersebut juga menjadi sebuah keuntungan bagi kedua belah pihak, dalam artian tidak hanya customer saja, melainkan pengusaha pun juga.
-
Fast Respon
Di saat customer sedang ingin menggali informasi produk atau berkomunikasi kepada pengusaha mengenai produk yang ingin dibeli, hal ini sangat diperlukan. Pada hal nya sesuatu yang cepat akan lebih baik. Menyesuaikan dengan berbagai macam karakter customer yang kurang sabar, hal ini sangat harus diutamakan. Dengan contact center yang baik hal ini pastinya sangat dijanjikan.
-
Pesan Langsung Sampai Kepada Agent
Dengan hal ini, setiap percakapan dari customer selalu di oleh dan langsung di balas oleh agent yang bersangkutan sebagai contact center. Maka dari itu setiap pesan dan maksud dari customer pastinya sampai dengan sangat jelas dan sangat komunikatif.
Ivosight Menjadi Teman Baik Bisnismu dalam Menyediakan Contact Center
Bagi anda yang sedang mengembangkan atau baru saja membangun sebuah usaha bisnis, Ramadan menjadi waktu yang tepat. Pastinya setiap pengusaha membutuhkan media sosial sebagai media promosi sekaligus media utama untuk menjual produknya. Dengan itu lah contact center sangat diperlukan. Untuk membangun usaha kecil yang baru saja mulai pastinya setiap pengusaha ingin memberikan yang terbaik, sepertinya halnya pada penyediaan contact center. Ivosights sebagai tempat yang tepat untuk anda mengembangkan bisnis dengan contact center bagi para pengusaha kecil. Dengan pengalaman dan tim yang ahli dalam bidangnya, Ivosights menghasilkan produk yang dibutuhkan oleh para pengusaha.